Jumat, 07 November 2014

Unknown

Jenis power supply



1.Power Supply AT
Sudah jarang digunakan power supply ini. Dalam pemasangan kabel kemotherboard kabel hitam harus bertemu ditengah. Kabel power langsung dihubungkan dengan tombol casing.
Ciri – ciri dari power suppyl AT:

a. kabel power untuk motherboard 8-12 pin.
b. tombol ON/OFF bersifat manual.
c. daya rata-rata dibawah 250 watt.
d. ketika shutdown, PC tidak tomatis mati tetapi masih harus menekan tombol                                                               power di casing.


2. Power supply ATX

Power supply ini adalah ower supply yang paling banyak digunakan. Penggunaan praktis karena pin pada kabel sudah sesuai pada slot.
Ciri – ciri:
a.pin pada kabel 20-24 pin
b. ketika shutdown pc akan otomatis mati
c. terdapat tambahan power SATA
e. daya lebih besar
f. efesiensi lebih baik


Semoga Bermanfaat

Unknown

About Unknown -

Saya Soni Rizki Aditya Pratama, Saya sekarang masih seorang pelajar di SMK Swadhipa 2 Natar. Saya merintis blog saya ini dari kelas X dengan harapan dapat berbagi dengan teman-teman sekalian.

Subscribe to this Blog via Email :